Laporan Akhir (Percobaan 1) Modul 1


LAPORAN AKHIR (PERCOBAAN 1)

[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA]




ANALISA

Apa pengaruh clock terhadap keluaran pada gerbang logika percobaan 1 ?

Clock disini berfungsi untuk menghasilkan sinyal digital yang dimana kalo dalam binear ditulis 01010101...., dan keluaran pada gerbang logika pun bergantung dengan sinyal yang dibentuk clock. Jikalau clock membentuk sinyal denmgan binear 10101, maka inputan digerbang logika pun 10101, untuk keluaran gerbang logikanya, menunggu binear yang ada di kaki input lainnya.

Jelaskan rangkaian dasar dari gerbang logika AND !

Gerbang logika AND memiliki 2 atau lebih kaki input dan 1 kaki ouput. Dimana gerbang logika AND akan menghasilkan outputnya berlogika 1 jikalau semua inputnya berlogika 1, dan  akan menghasilkan ouputnya berlogika 0 jikalau salah satu dari inputnya berlogika 0. Dan simbol bentuk gerbangnya yaitu “&”.

Jelaskan rangkaian dasar dari gerbang logika OR !

Gerbang logika OR memiliki 2 atau lebih kaki input dan 1 kaki output. Dimana gerbang logika OR akan menghasilkan outputnya berlogika 1 jikalau salah satu inputnya berlogika 1, dan akan menghasilkan outputnya 0 jikalau semua inputnya bernilai 0. Dan simbol bentuk gerbangnya yaitu “>=1”.

Jelaskan rangkaian dasar dari gerbang logika NOT !

Gerbang logika NOT memiliki 1 kaki input dan 1 kaki ouput. Dimana gerbang logika NOT akan mengjhasilkan outputnya berlogika 1 jikalau inputnya berlogika 0, dan akan menghasilkan outputnya berlogika 0 jikalau inputnya berlogika 1. Danh simbol bentuk gerbnagnya yaitu “=1”.

Jelaskan prinsip kerja dari rangkaian !

Jadi bisa di lihat di rangkaian percobaan 1 ini terdapat clock yang berfungsi sebagai memberikan logika 1 dan 0 secara kontinu, switch (disini saya memakai logicstate agar lebih mudah melihat logika 1 atau 0nya) berfungsi untuk memberikan logika 1 dan 0 secara manual, gerbang logika (AND, OR, NOT, NAND, NOR, XOR, XNOR) sebagai yang mengubah logika dari clock dan switch, dan logicprobe pada setiap gerbang logika untuk mengetahui logika yang keluar dari ouput setiap gerbang logika. Jadi prinsip kerjanya, gerbang logika menerima logika dari clock dan switch, dan output dari gerbang logika tersebut di check memakai logicprobe (atau bisa memakai osiloskop).

LINK DOWNLOAD

  1. Download HTML : KLIK DISINI !!!
  2. Download Rangkaian (Proteus) : KLIK DISINI !!!
  3. Download Video : KLIK DISINI !!!